25 March 2021

Perjanjian Kerja Sama Pemerintah Daerah Kabupaten Lebong dan Kejaksaan Negeri Lebong

  • Profil

Admin Kejari Lebong

Image

Pada hari Rabu tanggal 24 Maret 2021 telah dilakukan penandatanganan nota kesepakatan pelaksanaan program pembangunan dalam mewujudkan Good Governance sebagai konsep pemerintahan yang bersih, baik dan berwibawa yang bermuara pada kesejahteraan masyarakat antara Kejaksaan Negeri Lebong dengan Pemkab. Lebong.


#wbkkejarilebong2021
#wbk2021
#wbbm2021
#kejaksaanhebat
#kejaksaaanri
#penguatanrb
#kejaksaanrb

BERITA LAINNYA