Admin Kejari Lebong
Kepala Kejaksaan Negeri Lebong dan jajaran Mengucapkan Dirgahayu Korps Pegawai Republik Indonesia ke 51.
Korpri Melayani, Berkontribusi dan Berinovasi untuk Negeri. Diharapkan, para anggota Korpri tetap bersemangat dalam bekerja melayani kepentingan publik dan mewujudkan fungsinya sebagai perekat persatuan bangsa.
#kejagungri
#kejatibengkulu
#kejarilebong
#korpri
#dirgahayukorpri51th